Wednesday, November 26, 2008

My Favourite Song



AKU DAN DIRIMU

Tiba saat nya kita saling bicara
Tentang perasaan yang kian menyiksa
Tentang rindu yg menggebu
Tentang cinta yang tak terungkap

Sudah terlalu lama kita berdua
Tenggelam dalam gelisah yang tak teredam
Memenuhi mimpi mimpi malam kita

Reff:

Duhai cintaku sayangku lepaskanlah
Perasaanmu rindumu sluruh cintamu
Dan kini hanya ada aku dan dirimu

Sesaat di keabadian

Jika sang waktu bisa kita hentikan
Dan sgala mimpi mimpi jadi kenyataan
Meleburkan semua batas
Antara kau dan aku…. kita


Anyway, it is not to late to wish,congratulations for the singer of this song,Bunga for his newly wed to Ashraf.